Wakil Wali Kota Muhammad Fadly Abdina Buka Konsultasi Publik Penyusunan RDTR Kita Tanjungbalai 2026-2046

- Penulis

Kamis, 11 Desember 2025 - 18:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANJUNGBALAI, LIBAS86.COM – Wakil Wali Kota Tanjungbalai , Muhammad Fadly Abdina secara resmi membuka kegiatan konsultasi publik dalam rangka penyusunan Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) kawasan perkotaan Kota Tanjungbalai tahun 2026-2046. Kegiatan tersebut berlangsung di Aula PUTR, Kamis (11/12/25).

Dalam sambutannya, Wakil Wali Kota, Muhammad Fadly Abdina menyampaikan bahwa penyusunan RDTR harus memberikan manfaat nyata bagi kemajuan Kota Tanjungbalai di masa mendatang. Ia menekankan pentingnya menghadirkan konsep Smart Living dalam perencanaan tata ruang.

Baca Juga :  8.533 SK PPPK Paruh Waktu di Serahkan, Rico Waas: Pengangkatan Ini Wujud Nyata Komitmen Pemerintah

“Konsep Smart Living harus benar-benar diterapkan. Artinya, seluruh kawasan perkotaan harus terintegrasi, tertata dengan baik, dan memiliki pemerataan pembangunan,” ujar Fadly.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain mendorong tata ruang yang modern dan berkelanjutan, Wakil Wali Kota juga mengingatkan agar tim penyusun RDTR memperhatikan secara serius keberadaan kawasan strategis lainnya beserta daerah penyangganya. Ia mengingatkan bahwa salah dalam perencanaan akan berakibat kerusakan alam yang akibatnya dapat memicu bencana alam.

Baca Juga :  Dapat Suvenir dari Polisi, Warga Madina: Program Satlantas Ini Sangat Positif

Sebagai bentuk komitmen, Muhammad Fadly menyampaikan bahwa Pemerintah Kota Tanjungbalai menyadari bahwa dinamika pembangunan dan kebutuhan ruang di Kota Tanjungbalai berkembang dengan cepat. Karena itu, sinergitas dan kolaborasi dengan seluruh stakeholder menjadi sangat strategis dalam membantu Pemko Tanjungbalai memperkuat aspek pengendalian pemanfaatan ruang di Kota Tanjungbalai,” terangnya

Baca Juga :  Peringatan Hari Jadi Kota Tanjungbalai Dilaksanakan Dengan Kesederhanaan Lewat Doa dan Dzikir Bersama, Mahyaruddin Tegaskan Hal Ini Adalah Bentuk Empati dan Peduli Bencana Sumut.

Melalui konsultasi publik ini, Pemko Tanjungbalai berharap tersusunnya RDTR yang komprehensif, ramah lingkungan, dan mampu menjadi pedoman kuat dalam pembangunan perkotaan yang berkelanjutan, pungkas Wakil Wali Kota.

Penulis : LBS86/ IS

Editor : REDAKSI

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkait

Gibson Panjaitan: Dari Pembenahan Data hingga Tekad Menyudahi Banjir Medan.
Pasca Pembakaran Mapolsek, Kapolres Madina Tegaskan Penegakan Hukum Tanpa Tebang Pilih Saat Kunjungan Tim Astamarena Mabes Polri
Rico Waas: Dinas SDABMBK Harus Punya Data Mutakhir Kondisi Drainase dan Sungai-sungai Besar di Medan.
Belajar dari Banjir Besar 2025, Rico Waas Perintahkan Penguatan Total Kesiapsiagaan Bencana.
Warenhuis Menunggu Arah, Publik Menunggu Jawaban: Kadis Pariwisata Medan Masih “Rapat”.
Dari Tanah Kelahiran Bengkulu hingga Mengabdi di Madina, Jejak Karier AKBP Bagus Priandy
PKC PMII Sumut Kecam Tambang Ilegal di Madina, Kapolres Baru Diminta Bertindak Tegas Tanpa Tebang Pilih
Pemkab Madina Gelar Malam Pisah Sambut Kapolres Mandailing Natal Penuh Keakraban
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:08 WIB

Gibson Panjaitan: Dari Pembenahan Data hingga Tekad Menyudahi Banjir Medan.

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:01 WIB

Pasca Pembakaran Mapolsek, Kapolres Madina Tegaskan Penegakan Hukum Tanpa Tebang Pilih Saat Kunjungan Tim Astamarena Mabes Polri

Rabu, 14 Januari 2026 - 18:22 WIB

Rico Waas: Dinas SDABMBK Harus Punya Data Mutakhir Kondisi Drainase dan Sungai-sungai Besar di Medan.

Rabu, 14 Januari 2026 - 18:07 WIB

Belajar dari Banjir Besar 2025, Rico Waas Perintahkan Penguatan Total Kesiapsiagaan Bencana.

Selasa, 13 Januari 2026 - 19:43 WIB

Warenhuis Menunggu Arah, Publik Menunggu Jawaban: Kadis Pariwisata Medan Masih “Rapat”.

Berita Terbaru